Berikut ini adalah pertanyaan dari Tanpanama3017 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Puasa yang hukumnya wajib antara lain adalah
- Puasa ramadhan : Puasa yang dilakukan pada bulan ramadhan selama sebulan penuh
- Puasa nadzar : Puasa yang dilakukan karena nadzar yang diucapakan Allah kabulkan
- Puasa qadha ramadhan : Puasa yang diwajibkan kepada orang yang tidak puasa pada bulan ramadhan karena udzhur syar'i. Puasa ini dilakukan untuk menggantikan puasa yang ditinggalkan pada bulan ramadhan.
- Puasa kifarat : Puasa yang dilakukan untuk membayar denda atau kesalahan contohnya puasa untuk membayar dam haji
Pembahasan
Puasa wajib merupakan puasa yang hukum pelaksanaannya adalah wajib. Jika seseorang melaksanakan puasa wajib maka ia akan mendapat pahala. Sedangkan jika seseorang tidak melaksanakan puasa wajib maka ia akan mendapat dosa
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang bulan ramadhan disebut dengan bulan ibadah, di link yomemimo.com/tugas/5265716
- Materi tentang dalil naqli yang mengandung perintah untuk berpuasa bagi umat islam, di link yomemimo.com/tugas/12535920
- Materi tentang waktu yang diharamkan untuk berpuasa, di link yomemimo.com/tugas/1230721
- Materi tentang hikmah berpuasa dalam kehidupan sehari-hari, di link yomemimo.com/tugas/13613693
- Materi tentang niat puasa pada malam ramadhan, di link yomemimo.com/tugas/27397013
=======================
Detail jawaban
Kelas : VIII
Mata pelajaran : Agama Islam
Bab : Puasa
Kode soal : 8.14.7
#JadiRangkingSatu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 12 Feb 18