14. perhatikan beberapa contoh kejadian dalam kehidupan sehari-hari berikut ini!1)

Berikut ini adalah pertanyaan dari riosp254474 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

14. perhatikan beberapa contoh kejadian dalam kehidupan sehari-hari berikut ini!1) Ahmad tetap berangkat sekolah meskipun hari hujan
2) Samsul selalu belajar walaupun sudah mendapatkan nilai yang baik
3) Banu seorang anak kecil itu kemarin meninggal dunia karena sakit demam berdarah
4) kakek Usman meninggal setelah sakit beberapa hari di rumah sakit
5) Sofyan dan teman-temannya setiap hari Minggu berolahraga
dari beberapa contoh kejadian di atas yang menggambarkan perilaku meneladani Rasul Ulul Azmi ditunjukkan pada nomor......
a. 1 dan 2
b. 2 dan 3
c. 3 dan 4
d. 4 dan 5


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. 1 dan 2

Karena Opsti tersebut mencerminkan atau mencontohkan sikap Yang meneladani Rasul Ulul Azmi Yang Mana Selalu Menghadapi segala sesuatu nya dengan sungguh sungguh

✏️Belajar Bersama ➡️ M4i

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ArifAlMakki dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 09 Jul 22