Berikut ini adalah pertanyaan dari mawar22129 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Kak tolong jawab pertanyaannya plisssss makai penjelasannya yaa kak
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. D. 2,3, dan 5
2. B. Amanah
3. C. menolak dengan cara yang baik dan sopan
Penjelasan:
- Qadar adalah perwujudan dari ketetapan Allah SWT. terhadap seluruh makhluk-Nya tentang sesuatu dan berkaitan dengan yang ada sejak zaman azali.
- Qada' adalah ketetapan Allah SWT. sejak zaman azali.
- jujur = kesesuaian sikap antara perbuatan dan perkataan yang nyata.
- amanah = dapat dipercaya
- Istiqomah = sikap berpendirian yang kuat
- empati = sikap mampu merasakan apa yang dirasakan oleh orang lain
- sebagai anak kita harus selalu mematuhi,menghormati,menyayangi orang tua tetapi bila orang tua menyuruh melakukan hal dosa kita harus menolak dengan sopan dan memberitahu kepada orang tua hal yang benar.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh monchydycho25 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 02 Jul 22