rukun itikaf apa? ??¿!?!?!!!!??!!?¿!!!!???​

Berikut ini adalah pertanyaan dari azkiam48 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Rukun itikaf apa? ??¿!?!?!!!!??!!?¿!!!!???​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

itikaf itu dapat tergolong menunaikan ibadah sehingga ia memiliki rukun dan syarat-syarat tersendiri. pada Pembahasan itikaf biasanya ditempatkan setelah kajian puasa.

bahkan Bahkan itikaf itu memiliki empat rukun sebagaimana kau akan mengenalnya,” (As-Syarbini Al-Khatib, Al-Iqna fi Halli Alfazhi Abi Syuja, [Beirut, Darul Fikr: 1995 M/1415 H], halaman 247).

berikut ini adalah rukun itikaf yang dimaksud yakni sebagai berikut:

1. Niat. Niat harus ada dan menjadikan prinsip di dalam hati kita sebagaimana ibadah lainnya.

2. Berdiam/mukim. Seseorang harus bermukim di tempat itikaf minimal selama tumakninah lebih sedikit. tetapi itikaf tidak hanya untuk “berdiam” selama tumakninah saja. Orang yang mondar-mandir di masjid dengan durasi itikaf dan meniatkannya sebagai itikaf itu dapat digolongkan dengan itikaf

3. Di masjid. Masjid menjadi tempat yang disyaratkan oleh mazhab syafi’i. Masjid sebagai tempat itikaf didasarkan pada hadits riwayat Bukhari, Muslim, ijma, dan Surat Al-Baqarah ayat 187

4. Orang yang beritikaf. Orang yang beritikaf harus beragama muslim, berakhlak mulia dan suci dari hadats besar. Dengan demikian itikaf orang kafir, itikaf orang gangguan kejiawaan, dan itikaf orang yang berhadats besar itu dianggap tidak sah.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh firlyaryasaputra dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 10 Jul 22