Tuliskan surah al baqarah ayat 28 beserta sifat dan hurufnya

Berikut ini adalah pertanyaan dari tifanit32 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tuliskan surah al baqarah ayat 28 beserta sifat dan hurufnya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

QS. Al-Baqarah Ayat 28

كَيْفَ تَكْفُرُوْنَ بِاللّٰهِ وَكُنْتُمْ اَمْوَاتًا فَاَحْيَاكُمْۚ ثُمَّ يُمِيْتُكُمْ ثُمَّ يُحْيِيْكُمْ ثُمَّ اِلَيْهِ تُرْجَعُوْنَ

kayf takfurun bialllh wakuntum aamwatan faahyakumۚ thumm yumitukum thumm yuhyikum thumm ailayh turjaeun

28. Bagaimana kamu ingkar kepada Allah, padahal kamu (tadinya) mati, lalu Dia menghidupkan kamu, kemudian Dia mematikan kamu lalu Dia menghidupkan kamu kembali. Kemudian kepada-Nyalah kamu dikembalikan.

Ayat ini dapat menjadi bukti keberadaan Allah SWT sekaligus kekuasaannya.

Penjelasan:

semoga bermanfaat:")

bantu jadikan jawaban terbaik ya kak.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gajebelakangan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Sep 22