Umat Islam memahami takdir sebagai bagian dari tanda kekuasaan.... A. Malaikat B.

Berikut ini adalah pertanyaan dari Leonhartd pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Umat Islam memahami takdir sebagai bagian dari tanda kekuasaan....A. Malaikat
B. Allah SWT.
C. Rasulullah Saw
D. Manusia

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Umat Islam memahami takdir sebagai bagian dari tanda kekuasaan....

A. Malaikat

B. Allah SWT

C. Rasulullah Saw

D. Manusia

Penjelasan:

Takdir adalah ketentuan suatu peristiwa yang terjadi karena pilihan makhluk itu sendiri, yang akan dimintai pertanggung jawaban oleh Allah SWT. di akhirat kelak.

Takdir dibagi menjadi 2 macam, yaitu:

  1. Takdir Mualaq, merupakan ketentuan Allah SWT. yang dapat diubah oleh manusia dengan cara ikhtiar dan do'a. Contohnya: kepandaian, kesehatan, dan kekuatan.
  2. Takdir Mubram, merupakan ketentuan Allah yang pasti terjadi dan tidak dapat diubah dengan cara apa pun. Contohnya: kematian, jenis kelamin, warna kulit, bencana alam, dan kiamat.

semoga membantu :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zxyuw dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 30 Sep 22