Berikut ini adalah pertanyaan dari maylanip05 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. salah satu khalifah di Abbasiyah dan yang paling terkenal
2. Perang saudara antara keluarga Bani Umayah.
Perseteruan antara kelompok Yaman (suku-suku Arab Selatan) melawan kelompok Qays (suku-suku Arab Utara atau Suriah).
Diskriminasi terhadap kamu Mawali (orang non-Arab yang baru masuk Islam)
3. Ibnu Sina ( 980 - 1037 )
Ibnu Al-Nafis ( 1213 - 1288 )
Al - Zahrawi ( 936 - 1013 )
Jabir bin Hayyan ( 721 - 815 )
4. berikut nama khalifah abbasiyah
1. Al-Saffah AH 132-136 atau AD 749-754
2. Al-Mansur AH 136-158 atau AD 754-775
3. Al-Mahdi AH 158-169 atau AD 775-785
4. Al-Hadi AH 169-170 atau AD 785-786
5. Harun Al-Rashid AH 170-193 atau AD 786-809
6. Al-Amin AH 193-198 atau AD 809-813
7. Al-Ma'mun AH 198-218 atau AD 813-833
8. Al-Mu'tasim AH 218-227 atau AD 833-842
9. Al-Wathiq AH 227-232 atau AD 842-847
10. Al-Mutawakkil AH 232-247 atau AD 847-861
11. Al-Muntasir AH 247-248 atau AD 861-862
12. Al-Musta'in AH 248-252 atau AD 862-866
13. Al-Mu'tazz AH 252-255 atau AD 866-869
14. Al-Muhtadi AH 255-256 atau AD 869-870
15. Al-Mu'tamid AH 256-279 atau AD 870-892
16. Al-Mu'tadid AH 279-289 atau AD 892-902
17. Al-Muktafi AH 289-295 atau AD 902-908
18. Al-Muqtadir AH 295-320 atau AD 908-932
19. Al-Qahir AH 320-322 atau AD 932-934
20. Al-Radi AH 322-329 atau AD 934-940
21. Al-Muttaqi AH 329-333 atau AD 940-944
22. Al-Mustakfi AH 333-334 atau AD 944-946
23. Al-Muti' AH 334-363 atau AD 946-974
24. Al-Ta'i' AH 363-381 atau AD 974-991
25. Al-Qadir AH 381-422 atau AD 991-1031
26. Al-Qa'im AH 422-467 atau AD 1031-1075
27. Al-Muqtadi AH 467-487 atau AD 1075-1094
28. Al-Mustazhir AH 487-512 atau AD 1094-1118
29. Al-Mustarshid AH 512-529 atau AD 1118-1135
30. Al-Rashid AH 529-530 atau AD 1135-1136
31. Al-Muqtafi AH 530-555 atau AD 1136-1160
32. Al-Mustanjid AH 555-566 atau AD 1160-1170
33. Al-Mustadi' AH 566-575 atau AD 1170-1180
34. Al-Nasir AH 575-622 atau AD 1180-1225
35. Al-Zahir AH 622-623 atau AD 1225-1226
36. Al-Mustansir AH 623-640 atau AD 1226-1242
37. Al-Muta'sim AH 640-656 atau AD 1242-1258.
5. - Perebutan kekuasaan, timbul perang saudara
- Konflik agama
- Hidup berfoya-foya dan lupa akan musuh
Penjelasan:
3. Ibnu Sina terkenal karena kitabnya yaitu Canon Of Medicine yang berisi ilmu tentang Organ dari Manusia, Obat Obatan dan membahas mengenai penyakit yang diderita oleh penduduk Khwarezmia, yang di dalamnya dijelaskan pula sebab, gejala, dan cara mengobati penyakit tersebut.
Ibnu Al Nafis terkenal karena mendeskripsikan peredaran darah manusia
Al Zahrawi terkenal karena kitabnya yaitu Al Tasrif yaitu berisi mengenai masalah gigi dan kelahiran
Jabir bin Hayyan terkenal sebagai apoteker
4. AD = Anno Domini
AH = Anno Hegirae
5. Alasan runtuhnya abbasiyah
Perebutan daerah kekuasaan yang luas membuat terjadinya persaingan di antara keluarga Abbasiyah. Karena persaingan dari perebutan daerah kekuasaan, timbul berbagai macam perang saudara.
Pada masa Daulah Abbasiyah, semakin banyak pendatang baru dari Bani Persia yang sudah memeluk Islam. Namun, Islam yang dipahami merupakan ajaran dari Syiah.
Bahkan, ada beberapa ulama yang terpengaruh karena paham Islam Syiah, akibatnya ajaran Islam pun semakin terpecah
Hampir mendekati masa kehancuran, Daulah Abbasiyah hanya memiliki daerah di sekitar Baghdad. Para pasukan mulai memposisikan dirinya di daerah yang jauh, sehingga ketika ada musuh, para bangsawan hanya menikmati harta dan lupa jika ada musuh.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dimasfa2205 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 01 Jul 22