Tulislah kata atau lafaz yang mengandung hukum bacaan Qolqolah Sugro

Berikut ini adalah pertanyaan dari assyifajuliani692 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tulislah kata atau lafaz yang mengandung hukum bacaan Qolqolah Sugro dalam surah al- Qadr ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

qolqolah artinya memantul atau pantulan pada atau tengah kalimat akhir kalimat.

huruf qolqolah ada 5 yaitu ق ط ب ج د

qolqolah ada 2 macam yaitu qolqolah kubra dan qolqolah sugra.

• qolqolah kubra adalah pantulan yang terletak di akhir kalimat

• qolqolah sugra adalah pantulan yang terletak di tengah kalimat.

surah Al Qodr

(QS. Al-Qadr 97: Ayat 1)

اِنَّاۤ اَنْزَلْنٰهُ فِيْ لَيْلَةِ الْقَدْرِ

innaaa angzalnaahu fii lailatil-qodr

"Sesungguhnya Kami telah menurunkannya (Al-Qur'an) pada malam qadar."

(QS. Al-Qadr 97: Ayat 2)

وَمَاۤ اَدْرٰٮكَ مَا لَيْلَةُ الْقَدْرِ

wa maaa adrooka maa lailatul-qodr

"Dan tahukah kamu apakah malam kemuliaan itu?"

(QS. Al-Qadr 97: Ayat 3)

لَيْلَةُ الْقَدْرِ ۙ خَيْرٌ مِّنْ اَلْفِ شَهْرٍ 

lailatul-qodri khoirum min alfi syahr

"Malam kemuliaan itu lebih baik daripada seribu bulan."

(QS. Al-Qadr 97: Ayat 4)

تَنَزَّلُ الْمَلٰٓئِكَةُ وَا لرُّوْحُ فِيْهَا بِاِ ذْنِ رَبِّهِمْ ۚ مِّنْ كُلِّ اَمْرٍ 

tanazzalul-malaaa-ikatu war-ruuhu fiihaa bi-izni robbihim, ming kulli amr

"Pada malam itu turun para malaikat dan Roh (Jibril) dengan izin Tuhannya untuk mengatur semua urusan."

(QS. Al-Qadr 97: Ayat 5)

سَلٰمٌ  ۛ هِيَ حَتّٰى مَطْلَعِ الْفَجْرِ

salaamun hiya hattaa mathla'il-fajr

"Sejahteralah (malam itu) sampai terbit fajar."

kalimat yang termasuk dalam qolqolah sugra adalah

الْقَدْرِ ayat 1

الْقَدْرِ ayat 2

الْقَدْرِ ayat 3

الْفَجْرِ ayat 5

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Aizzarhix dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 16 Nov 22