11. Perhatikan firman Allah Swt. dalam surah Ibrahim ayat 7

Berikut ini adalah pertanyaan dari Silviaoktviaoktavi pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

11. Perhatikan firman Allah Swt. dalam surah Ibrahim ayat 7 di bawah ini! واد تاذن ربكم لين شكرتم لأزيدنكم ولين كفر ثم إن عذابي لشديد Dalil tersebut di atas menunjukkan perintah untuk bersikap .... a. sabar b. syukur c. qana'ah d. tawakalmohon dijawab​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

B. Syukur

Penjelasan:

dalam surah Ibrahim ayat 7 menjelaskan atau tercantum sikap atau perintah Allah subhanahu wa ta'ala untuk memiliki sikap yang bersyukur.

sikap bersyukur merupakan salah satu sikap terpuji yang di mana orang yang selalu bersyukur berarti ia selalu mengingat Tuhannya di manapun berada baik itu setiap saat dan juga setiap hari.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AlfiAp dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 12 Jan 23