Khulafaur Rasyidin yang pertama adalah Abu Bakar As Siddiq memiliki

Berikut ini adalah pertanyaan dari madaarif53 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Khulafaur Rasyidin yang pertama adalah Abu Bakar As Siddiq memiliki sifat tegas Faqih, penyabar, rendah hati, wara, zuhud, dan tawakal. khalifah kedua adalah Umar Bin Khattab orang yang sangat tawadhu kepada Allah SWT. Ia memiliki pola hidup yang sangat sederhana terkenal sangat tegas dalam urusan agama, jarang senyum dan memiliki Wibawa yang sangat besar. khalifah ketiga adalah Utsman bin Affan Beliau memiliki akhlak yang sangat mulia, pemalu, Dermawan, dan terhormat. dan khalifah terakhir adalah Ali bin Abi Thalib adalah keponakan sekaligus menantu Rasulullah SAW ,Ia merupakan orang yang pertama kali masuk Islam dari golongan anak-anak. dari pernyataan di atas, gaya kepemimpinan dari Khalifah Abu Bakar As Siddiq yang paling menonjol adalah....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

sosok yang tegas dan adil dalam mengambil keputusan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nura04822 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Aug 23