Berikut ini adalah pertanyaan dari bolangiwak975 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
cara membaca dakwah
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
contoh dakwah:
" Harta yang kita miliki sebagiannya adalah hak orang-orang yang tidak mampu, jadi kita harus mengeluarkan hak mereka agar harta kita menjadi bersih. Rasulullah Saw sudah mengajarkan kepada umat-umatnya untuk mengutamakan bersedekah. Sedekah akan membuat hidup menjadi barokah."
cara membaca dakwah:
Cara berdakwah yang baik adalah niatkan semata-mata untuk mencari keridhoan Allah SWT, menyampaikan dengan sandaran Al-Quran dan Hadist, sopan dan santun, lemah lembut, serta menjadi uswatun hasanah.
semoga membantu Yaa!
ANSWERED BY AULIAASHAFFARYANI
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 21 May 23