Berikut ini adalah pertanyaan dari sadiniii22 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
amati lingkungan sekitarmu carilah perbuatan yang tidak punya sopan santun dan rasa malu. Lalu berikan juga solusinya!
Jawaban :
Berikut adalah contoh perilaku tidak punya sopan santun :
- Tidak memberi salam ketika masuk rumah.
- Tidak menghormati orang yang lebih tua.
- Berkata kasar di depan orang tua.
- Memotong pembicaraan orang lain.
- Bermain ponsel pada saat orang tua menasehati kita.
- Membuang sampah sembarangan
- Merokok di dalam kelas.
- Melakukan hubungan diluar nikah.
- Tidak permisi ketika jalan di depan orang lain.
- Mencuri barang dan uang yang bukan milik hak kita.
Adapun contoh dari tidak punya rasa malu :
- Mengambil makanan orang lain.
- Mengambil hak orang lain.
- Mencuri uang orang tua.
- Mencuri uang teman.
- Memakai pakaian tidak sopan di depan umum.
- Merokok di depan orang yang sedang beribadah.
- Merusak buku teman.
- Suka berbuat maksiat.
- Menjadi orang yang pemalas.
- Beribadah di tempat yang tidak seharusnya dia beribadah di tempat tersebut.
Solusinya :
Semua umat beragama harus mempunyai akhlak yang baik dan memperdekatkan diri kita kepada Allah SWT. Serta melakukan pembiasaan dalam menerapkan nilai norma-norma kesopanan yang ada di dalam agama kita.
» Pembahasan
Perilaku sopan santun adalah berperilaku dan berbicara baik dan lemah lembut terhadap orang lain.
contoh perilaku sopan santun yang benar :
- Menghormati orang yang lebih tua.
- Menerima sesuatu selalu dengan tangan kanan.
- Tidak berkata-kata kotor, kasar, dan takabur.
- Tidak meludah di sembarang tempat.
- Tidak menyela pembicaraan.
- Berpakaian dengan sopan dan santun.
contoh perilaku sopan santun yang salah :
- Menyela pembicaraan lawan bicara.
- Meninggikan suara di depan orang yang lebih tua.
- Menyepelekan orang.
- Menghina/menuduh orang.
- Mengambil barang orang tanpa seizin pemiliknya.
- Menimbulkan suara berisik di malam hari yang mengganggu tetangga.
- Tidak mengucapkan salam setibanya di rumah
- Tidak berpamitan ketika keluar rumah.
- Membantah perkataan orang tua.
- Tidak menutup pintu kamar ketika memasuki
pengertian malu menurut bahasa berasal dari kata hayaah yang artinya hidup. Dalam KBBI malu adalah sifat merasa tidak enak hati karena melakukan hal yang kurang baik. Sedangkan secaya syarat malu adalah akhlak yang mendorong orang untuk menjauhi hal yang buruk dan dapat mendatangkan kemudhorotan bagi dirinay dan orang lain.
Malu merupakan akhlak orang beriman, dengan rasa malu maka ia menghindarkan dirinya dari perbuatanperbuatan tercela, contoh mudahnya, orang yang keluar rumah menunjukan aurat kepada orang banyak tentu saja rasa malunya sudah tidak ada. Begitupula orang yang suka berkata kasar, tantu orang seperti ini juga tidak memiliki rasa malu.
contoh sifat malu yang benar :
- malu bila tidak sholat.
- malu apabila berlaku maksiat.
- malu bila tidak jujur dengan lisan dan perbuatan.
- malu tidak berpuasa dibulan ramadhan.
- malu bila berkata kasar dan suka berbuat onar.
contoh sifat malu yang salah :
- malu untuk membantu orang yang sedang dalam kesulitan.
- malu menjadi saksi dalam suat perkara padahal kita tahu kebenarannya.
- malu untuk maju kedepan kelas mengerjakan soal.
- malu menasehati teman yang berbuat salah.
- malu sholat ke masjid.
» Pelajari Lebih Lanjut
- Materi tentang pengertian sopan santun yomemimo.com/tugas/3060395
- Materi tentang pengertian tata krama yomemimo.com/tugas/3896151
• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •
» Detil Jawaban
Kelas : 7 SMP
Mapel : Pendidikan Agama Islam
Bab : Perilaku Terpuji
Kode : 7.14.4
Kata Kunci : Sopan, Santun, Tugas PAI
#AyoBelajarBersamaBranly
#TingkatkanPrestasimu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AlexanderFortino16 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 01 Dec 22