Quis Spesial Datang nya Bulan Sya'ban Sebutkan Amalan-Amalan Bulan Sya'ban

Berikut ini adalah pertanyaan dari achmadraffi230 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Quis Spesial Datang nya Bulan Sya'banSebutkan Amalan-Amalan Bulan Sya'ban dan keistimewaan nya+Hadist yg meriwayatkan kan nya ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Malam Nisfu Syaban disebut juga sebagai malam yang mulia setelah malam Lailatul Qadar. Ada sebagian ulama yang menyebutkan bahwa kemuliaan bulan Rajab terletak pada 10 hari pertamanya, bulan Syaban pada 10 hari keduanya (pertengahan), dan kemuliaan bulan Ramadhan terletak pada 10 hari terakhirnya.

Disebutkan dalam hadits riwayat Imam Ibn Majah:

“Nabi SAW bersabda, ‘Apabila tiba malam Nishfu Syaban maka sholatlah pada malam harinya dan berpuasalah pada siang harinya, karena rahmat Allah SWT akan turun ke langit dunia pada saat tersebut sejak terbenam matahari dan Allah SWT berfirman, ‘Adakah orang yang meminta ampun, maka akan Aku ampuni, adakah yang meminta rizki, maka akan kuberikan rizki untuknya, adakah orang yang terkena musibah maka akan Aku lindungi, adakah sedemikian, adakah sedemikian, hingga terbit fajar.” (HR. Imam Ibn Majah).

keutamaan : malam pengampunan, dikabulkan permintaan oleh Allah swt

amalan : membaca surah yasin, zikir, puasa

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh faqihpf dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 01 Jun 22