Mengapa di dalam Alquran manusia disuruh untuk melakukan perenungan terhadap

Berikut ini adalah pertanyaan dari suciarl039 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Mengapa di dalam Alquran manusia disuruh untuk melakukan perenungan terhadap berbagai kejadian dan benda-benda alam?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Maha Suci Engkau, maka peliharalah kami dari siksa neraka.” (QS Ali Imran [3]:190-191). Ayat ini menyuruh umat Islam untuk merenungi fenomena yang terjadi di alam semesta. Tujuannya, agar bertambah keimanan di dada seorang hamba setelah ia menyadari betapa hebat kuasa Allah SWT yang mengatur alam tempat ia berada

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fita0919 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Dec 22