1. Pesan pokok yang terdapat dalam QS. al-Ikhlas adalah.... A.

Berikut ini adalah pertanyaan dari aprilliasidayu pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Pesan pokok yang terdapat dalam QS. al-Ikhlas adalah.... A. perintah memanfaatkan waktu B. larangan bersikap hasad atau iri hati C. perintah berlindung kepada Tuhan yang menguasai waktu subuh .D. mengesakan Allah dan menjadikan Allah sebagai tempat bergantung.2. Perhatikan ayat berikut! 3. قل أعوذ برب الناس Bentuk pengamalan dari pesan pokok ayat tersebut adalah.... menghafal asmaul husna A. B. selalu berbakti kepada kedua orang tua C. senantiasa memohon perlindungan kepada Allah Swt. D. rajin bersedekah kepada fakir miskin dan dan orang terlantar
3.إذاجاء نصر الله والفتح Makna ayat d atas yang benar adalah.... A. apabila telah datang pertolongan Allah dan kemenangan B. kecuali mereka yang beriman dan saling menasehati dalam kebenaran C. dan engkau melihat manusia berbondong-bondong masuk agama Allah D. maka bertasbihlah dengan memuji Tuhanmu dan mohonlah ampunan kepada-Nya. sungguh, Dia penerima taubat.
4. Hasad itu membawa keburukan dan mengakibatkan kejahatan. Karenanya kita perlu menghindarinya serta memohon perlindungan Allah darinya. Narasi di atas merupakan isi kandungan pokok surah.….... A. an-Naas B. al-Ikhlas C. al-Falaq D. al-'Alaq
5. "Sungguh, Kami telah menciptakan manusia dalam bentuk yang. sebaik-baiknya". Sikap kita yang sesuai dari arti surah at-Tin di atas adalah.... membandingkan warna kulit dengan suku lainnya A. B. merasa bahwa dirinya adalah manusia yang terbaik C. tidak berteman dengan orang yang tidak sama daerah asalnya D. tetap mensyukuri seperti apapun bentuk tubuh dan warna kulit yang dimiliki
6. Harta yang dimiliki tidak hanya digunakan untuk kebutuhan hidupnya sendiri melainkan harus disisihkan dan dimanfaatkan sebagai infak atau sedekah. Berapapun yang diberikan kepada fakir miskin pasti akan memberi manfaat kepada mereka. Narasi di atas sesuai dengan isi pokok kandungan surah.... A. al-Ma'un B. at-Tiin C. al-Falaq D. an-Nashr​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.D (meng-esa-kan Alloh.. .)

2.C (... memohon perlindungan kepada Alloh )

3.A (apabila telah datang pertolongan dari Allah dan kemenangan)

4.C

5.D

6.A

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh buddiensaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 26 Jul 23