4. Rifai membaca lafal ابْنَالسَّبِيْلِ dalam Surah al-Isra'ayat 26 dengan

Berikut ini adalah pertanyaan dari Zzzz1890 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

4. Rifai membaca lafal ابْنَالسَّبِيْلِ dalam Surah al-Isra'ayat 26 dengan bener. Rifai membaca . . . . . .a. alif lam dengan jelas
b. huruf nun dengan berdengung
c. huruf ba pertama dengan memantul tebal
d. huruf ba pertama dengan memantul ringan ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Cara Rifai membaca lafadz ابْنَ السَّبِيْلِ adalah huruf ba pertama dengan memantul ringan. Huruf ba pertama pada laafdz tersebut dibaca memantul tipis karena terjadi hukum bacaan qalqalah sughra.

Pembahasan

Hukum bacaan qalqalah adalah salah satu hukum bacaan yang membuat suatu lafadz dibaca dengan cara memantulkan bunyi dari bacaan lafadznya. Hukum bacaan qalqalah berdasarkan letak posisinya terbagi menjadi 2 bagian yaitu:

  • Hukum bacaan qalqalah sughra merupakan hukum bacaan qalqalah yang terjadi jika hukum bacaan qalqalah terjadi pada tengah lafadz ayat.
  • Hukum bacaan qalqalah kubra merupakan hukum bacaan qalqalah yang terjadi jika hukum bacaan qalqalah terjadi pada akhir lafadz ayat.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang hukum bacaan qalqalah yomemimo.com/tugas/2326862

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MuhammadFirdaus00 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 22 Oct 22