Berikut ini adalah pertanyaan dari jenooogabby pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
1.
sholat adalah jenis ibadah yang dilakukan oleh orang islam yang dimana ibadah ini diawali dengan takbir dan diakhiri dengan salam. sholat ini meliputi gerakan berdiri berlipat tangan, rukuk, sujud, dan tayhiyyat
2.
اُتْلُ مَاۤ اُوْحِيَ اِلَيْكَ مِنَ الْكِتٰبِ وَاَ قِمِ الصَّلٰوةَ ۗ اِنَّ الصَّلٰوةَ تَنْهٰى عَنِ الْفَحْشَآءِ وَا لْمُنْكَرِ ۗ وَلَذِكْرُ اللّٰهٌ اَكْبَرُ ۗ وَا للّٰهُ يَعْلَمُ مَا تَصْنَعُوْنَ
"Bacalah Kitab (Al-Qur'an) yang telah diwahyukan kepadamu (Muhammad) dan laksanakanlah sholat. Sesungguhnya sholat itu mencegah dari (perbuatan) keji dan mungkar. Dan (ketahuilah) mengingat Allah (sholat) itu lebih besar (keutamaannya dari ibadah yang lain). Allah mengetahui apa yang kamu kerjakan."
3. zikir adalah pujian pujian kepada allah yang sering dilakukan oleh orang muslim untuk mengingat allah sebagaimana tercantum di alquran kalau zikir adalah kegiatan wajib
4.
يٰۤـاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوا اذْكُرُوْا اللّٰهَ ذِكْرًا كَثِيْرًا
"Wahai orang-orang yang beriman! Ingatlah kepada Allah, dengan mengingat (nama-Nya) sebanyak-banyaknya,"
(QS. Al-Ahzab 33: Ayat 41)
وَّ سَبِّحُوْهُ بُكْرَةً وَّاَصِيْلًا
"dan bertasbihlah kepada-Nya pada waktu pagi dan petang."
5.
begini caranya sesuai urutan :
1. ucapkan istighfar 3 kali
1. ucapkan tasbih 33 kali
2. ucapkan tahmid 33 kali
3. ucapkan takbir 33 kali
4. ucapkan tahlil
5. ucapkan sholawat nabi
6.
- sadar bahwa pada hakikatnya tiada yang mampu memberikan pertolongan pada kita selain Allah SWT
- memperkuat akidah dan keimanan kita pada Allah SWT
- mendapatkan perlindungan dari Allah SWT.
7.
- Meluruskan niat dan tujuan
- mengamalkan isi al quran
- berada dalam lingkungan orang sholeh
maaf kalau panjang.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kynananabhan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 21 Dec 22