Sebutkan 3 hikmah dan kisah nabi syu, aib a. S

Berikut ini adalah pertanyaan dari afriati8761 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan 3 hikmah dan kisah nabi syu, aib a. S

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

tiga hikmah dari kisah nabi syuaib as. adalah:

  1. kita sebagai umat Islam tidak boleh curang saat berdagang.
  2. menghindari dari perbuatan maksiat.
  3. harus bersikap juru dan adil saat melakukan jual beli.

//•#_kisah Nabi syuaib_#•//

Nabi Syuaib adalah rasul yang ke-14 yang diutus oleh Allah untuk mendakwahi Kaum Madyan yang bertempat tinggal di wilayah Syam.

Kaum Madyan tidak mempercayai adanya Allah SWT. Hal itulah yang menyebabkan diutusnya Nabi Syu'aib untuk menyadarkan kaumnya. Nabi Syu'aib juga merupakan penduduk Madyan. Kaum Madyan adalah kaum yang suka menumpuk harta dan berbuat curang dalam timbangan dagang. kaum madyan selalu mengurangi timbangan dan kadang menukar kan dengan barang palsu.

Nabi syuaib mengajarkan ajaran tauhid kepada kaum Madyan, yaitu meyakinkan bahwa hanya Allah SWT yang berhak disembah. Nabi Syuaib AS juga berdakwah kepada kaum Madyan untuk menghentikan kecurangan dalam perdagangan.

kaum Madyan menolak ajaran Nabi Syuaib AS dan bahkan memusuhi beliau. Nabi Syuaib terus memberikan peringatan kepada kaum Madyan dan mengatakan bahwa mereka akan mendapatkan hukuman yang keras dari Allah SWT jika mereka tidak berubah.

Setelah melakukan berbagai macam dakwah dan ajakan untuk kembali ke jalan yang benar, tetapi kaum Madyan tetap ingin menjadi orang-orang kafir. Maka Nabi Syuaib berdoa kepada Allah agar penduduk Madyan diberikan azab.

Kemudian Allah SWT mengirimkan azab kepada kaum Madyan dalam bentuk cuaca panas (kemarau) yang luar biasa sehingga membuat tanaman-tanaman di sana mati, dan keterbatasan air. juga gempa bumi yang hebat serta suara halilintar yang memusnahkan para kaum Madyan yang kafir.

•# semoga membantu dan bermanfaat ya #•

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Aizzarhix dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 22 Aug 23