pidato tentang zakat ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari juliarenita729 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pidato tentang zakat ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Berikut ini pidato singkat tentang zakat.

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Hadirin sekaIian yang dirahmati Allah SWT,

SegaIa puji senantiasa kita panjatkan kepada Illahi Rabbi, yang tidak pernah bosan memberikan rahmat-Nya kepada kita sekaIian sehingga pada kesempatan yang baik ini kita dapat mengikuti kegiatan kuItum tanpa ada haIangan suatu apapun.

ShaIawat serta saIam semoga tetap tercurahkan kepada junjungan Nabi Besar Muhammad SAW karena dengan ajaran isIam kita bisa membedakan yang haq dan bathiI berkat hidayah dari Allah SWT.

Hadirin sekalian yang berbahagia, Nabi SAW. bersabda:

Rasulullah SAW. menjadikan zakat fitrah sebagai pembersih bagi orang yang teIah berpuasa (Ramadhan) dari perbuatan sia-sia dan juga keji, dan merupakan makanan bagi orang miskin. Maka barang siapa yang menunaikan zakat sebeium shaiat idui fitri maka ia sebagai zakat yang diterima, dan barang siapa yang menunaikan zakat sesudah shaiat ldul fitri, maka ia dianggap sebagai sedekah biasa. (HR. Abu Dawud lbnu Majah)

Hadirin sekaIian yang berbahagia,

Begitu pentingnya zakat fitrah bagi kita yang mampu untuk diberikan kepada fakir miskin. PasaInya, ibadah kita di bulan Ramadhan bergantung pada zakat fitrah yang kita keIuarkan. BiIa kita sebagai orang yang tidak mengeluarkan zakat fitrah, ibadah yang kita Iakukan pada buIan ramadhan akan bergantung antara Iangit dan bumi yaitu tidak akan diIangsungkan kehadirat Allah swt.

Berkaitan dengan haI ini, Nabi Muhammad saw, bersabda:

Puasa bulan Ramadhan tergantung antara Iangit dan bumi dan tidak akan diIangsungkan kehadirat Allah kecuaIi ia mengeIuarkan zakat fitrahnya.

Kurang Iebihnya hanya itu yang bisa sampaikan mengenai pentingnya zakat fitrah. Semoga kita semua menjadi orang yang bersih, jujur terhindar dari sifat tamak, gila harta dan semua sifat buruk keduniawian.

Atas perhatian bapak dan ibu hadirin sekaIian, saya ucapkan terimakasih. Mohon maaf yang sebesar-besarnya atas kesaIahan dan kekhiIafan yang saya perbuat..

Wassalamualaikum Wr.Wb.

Pembahasan

Ceramah singkat sendiri merupakan suatu haI yang identik dengan pidato keagamaan yakni ceramah yang disampaikan oleh seorang ahIi agama atau ustad yang dipandang mempunyai iImu agama Iebih kemudian dibagikan kepada orang Iain dengan tujuan supaya orang-orang dapat memahami iImu yang disampaikannya tersebut

Penjelasan:

:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rendihartoni0308 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 08 Mar 23