Berikut ini adalah pertanyaan dari azafira1107 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Sebutkan dan jelaskan pengertian dari urat audaj yang dipotong saat penyembelihan hewan!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
yakni: saluran makanan, saluran nafas serta dua saluran pembuluh darah, yaitu: arteri karotis dan vena jugularis
Penjelasan:
Dalam Syariat Islam, penyembelihan dilakukan dengan menggunakan pisau yang tajam,denganmemotong tiga saluran pada leher bagian depan.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alyarafidahsangberha dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 03 Aug 23