QuizzTerdapat dalil naqli dari Al-Qur'an dan hadis Nabi Muhammad untuk

Berikut ini adalah pertanyaan dari syahjagat555 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

QuizzTerdapat dalil naqli dari Al-Qur'an dan hadis Nabi Muhammad untuk beriman kepada Malaikat. Salah satu hikmah beriman kepada Malaikat adalah...
a. percaya terhadap hal-hal yang gaib
b. menyangka hal-hal yang gaib
c. memperkuat keyakinan akan kekuasaan Allah Swt
d. memperkuat keyakinan bahwa ada makhluk lain manusia, hewan, dan tumbuhan

Mapel Aqidah

#Jawab yang benar yaa​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

c. memperkuat keyakinan akan kekuasaan Allah Swt

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hallonaaa29 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Aug 23