Q.s. al-mujadilah /58: 11, q.s. ar-rahman /55: 33 dan hadis

Berikut ini adalah pertanyaan dari imeldayeah8255 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Q.s. al-mujadilah /58: 11, q.s. ar-rahman /55: 33 dan hadis t erkait tentang menuntut ilmu?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

# Al - Mujadilah ayat 11 يَٰٓأَيُّهَا ٱلَّذِينَ ءَامَنُوٓا۟ إِذَا قِيلَ لَكُمْ تَفَسَّحُوا۟ فِى ٱلْمَجَٰلِسِ فَٱفْسَحُوا۟ يَفْسَحِ ٱللَّهُ لَكُمْ ۖ وَإِذَا قِيلَ ٱنشُزُوا۟ فَٱنشُزُوا۟ يَرْفَعِ ٱللَّهُ ٱلَّذِينَ ءَامَنُوا۟ مِنكُمْ وَٱلَّذِينَ أُوتُوا۟ ٱلْعِلْمَ دَرَجَٰتٍ ۚ وَٱللَّهُ بِمَا تَعْمَلُونَ خَبِيرٌ

Berisi tentang keutamaan orang yang menuntut ilmu, yaitu Allah akan meninggikan derajatnya.

# Ar - Rohman ayat 33 يَٰمَعْشَرَ ٱلْجِنِّ وَٱلْإِنسِ إِنِ ٱسْتَطَعْتُمْ أَن تَنفُذُوا۟ مِنْ أَقْطَارِ ٱلسَّمَٰوَٰتِ وَٱلْأَرْضِ   فَٱنفُذُوا۟ ۚ لَا تَنفُذُونَ إِلَّا بِسُلْطَٰنٍ

# Hadits tentang menuntut ilmu

طَلَبُ الْعِلْمِ فَرِيْضَةٌ عَلَى كُلِّ مُسْلِمٍ

"Menuntut ilmu itu wajib atas setiap Muslim" (HR. Ibnu Majah no. 224, dari sahabat Anas bin Malik radhiyallahu 'anhu, dishahihkan Al Albani dalam Shahiih al-Jaami'ish Shaghiir no. 3913)

Setiap muslim baik laki-laki maupun perempuan diwajibkan untuk menunut ilmu. Dalam hadits tersebut terdapat kata فَرِيْضَةٌ  yang mengandung ta' mubalaghoh yang menjadikan arti kata tersebut " sangat diwajibkan "

# Semoga membantu dan mohon maaf kalau salah, terima kasih :)

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zhanifaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 Jul 23