Berikut ini adalah pertanyaan dari anggundewantaryy pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
1. Perhatikan contoh tata krama di lingkungan sekolah berikut ini!Ketika bel pulang berdering, Ariyanto keluar kelas untuk bergegas untuk pulang. Karena ia dipesan orangtunya, bahwa sepulang sekolah ia akan dijemput ayahnya di gerbang sekolah untuk menjenguk nenek yang sedang sakit di desa. Ternyata di teras kelasnya ada Bapak Guru IPA yang berjalan di depannya. Sebagai anak yang memiliki perilaku yang sopan dan santun Ariyanto tidak mendahului jalan gurunya, bahkan ia memberikan salam sambil menundukkan kepala kepada guru. Bapak guru IPA pun tersenyum dan juga menundukkan kepala kepada Ariyanto.
Tuliskan manfaat dari perilaku sopan santun yang telah diterapkan Ariyanto!
2. Perhatikan tradisi berikut!
Grebeg Muludan diadakan pada tanggal 12 Rabiul Awal tahun hijriyah di Yogyakarta dan Solo. Sebuah gunungan yang terbuat dari beras ketan, makanan, dan buah-buahan serta sayur-sayuran akan dibawa dari istana Kemandungan melewati Sitihinggil dan Pagelaran menuju masjid Agung. Setelah didoakan, gunungan yang melambangkan kesejahteraan kerajaan Mataram ini dibagikan kepada masyarakat yang menganggap bahwa bagian dari gunungan ini akan membawa berkah bagi mereka.
Sebutkan dua nilai pesan moral yang terkandung dalam Upacara Grebeg Muludan tersebut!
*tolong bantuannya kak*
Tuliskan manfaat dari perilaku sopan santun yang telah diterapkan Ariyanto!
2. Perhatikan tradisi berikut!
Grebeg Muludan diadakan pada tanggal 12 Rabiul Awal tahun hijriyah di Yogyakarta dan Solo. Sebuah gunungan yang terbuat dari beras ketan, makanan, dan buah-buahan serta sayur-sayuran akan dibawa dari istana Kemandungan melewati Sitihinggil dan Pagelaran menuju masjid Agung. Setelah didoakan, gunungan yang melambangkan kesejahteraan kerajaan Mataram ini dibagikan kepada masyarakat yang menganggap bahwa bagian dari gunungan ini akan membawa berkah bagi mereka.
Sebutkan dua nilai pesan moral yang terkandung dalam Upacara Grebeg Muludan tersebut!
*tolong bantuannya kak*
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.Ariyanto menjadi murid yang teladan dan jika ada masalah atau sesuatu guru pun ikut membantu.
2.Menghargai para leluhur yang mendahului kita dan melestarikan budaya.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh DaniStenly dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 08 Jul 23