Menuntut ilmu merupakan kewajiban, agar hidup kita bahagia baik di

Berikut ini adalah pertanyaan dari kidzofthezakaria pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Menuntut ilmu merupakan kewajiban, agar hidup kita bahagia baik di dunia maupun di akhirat. Pernyataan tersebut adalah termasuk sifat …​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Sifatyang menunjukkan bahwamenuntut ilmu merupakan kewajibanadalah sifatal-'Alim. Sifat al-'Alim merupakan salah sifat Allah Swt. yang mendorong manusia untuk memiliki pengetahuan.

Pembahasan

Sifat al-'Alim merupakan salah satu al-Asma’ al-Husna yang berarti sifat Allah Swt. mengetahui segala sesuatu yang telah dan akan terjadi. Sifat al-‘Alim pada Allah Swt. mendorong manusia untuk memiliki pengetahuan. Manusia diharapkan dapat memiliki ilmuuntuk kemudahan dalam mengarungi kehidupandi dunia dan di akhirat. Dengan ilmu, kehidupan dapat dilaksanakan dengan mudah.

Pelajari Lebih Lanjut

Materi tentang sifat al-'Alim dan dalilnya pada yomemimo.com/tugas/581435

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gumantinr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 26 Dec 22