Sebutkan dua hal yang tidak dibolehkan ketika kita mengamalkan Assalam​

Berikut ini adalah pertanyaan dari ferdisembiring677 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutka
n dua hal yang tidak dibolehkan ketika kita mengamalkan Assalam​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

⚪⚪⚪⚪⚪⚪⚪⚪⚪⚪⚪⚪⚪⚪⚪⚪⚪⚪⚪⚪⚪

__Question__

Sebutkan dua hal yang tidak dibolehkan ketika kita mengamalkan Assalam !

__Answer__

Hal Pertama : Ketika Sedang Di dalam WC/Toilet

Hal Kedua : Ketika Sedang Sholat

__Penjelasan__

Salam Adalah Sebuah ucapan Yang sering kita ucapkan Ketika Kita bertemu Atau pun memasuki Sebuah tempat untuk kalimat Menyapa, Yakni sebagai berikut

السلام عليكم ورحمة الله وبركاته

Dan Hukum Memberi Salam Itu Adalah Sunnah, Namun Menjawab salam Hukumnya Wajib. Maka Kita berdosa jika kita tidak menjawab Salam saudara kita sedangkan kita Sedang dalam keadaan tidak Ada Halangan untuk menjawabnya.

Lalu, Saat nya kita membahas Topik utama di sini mengenai Tidak di perbolehkan Nya kita mengamal kan Salam Dalam 2 Hal

pertama Ketika kita sedang Sholat. Orang Yang Sholat Wajib Khusyu dengan sholatnya, Dan Di Larang Bagi orang² yg Sholat untuk Menjawab Salam orang yg sudah mengucap salam kepadanya, karena itu bisa menyebabkan Sholat nya menjadi Batal. Sedangkan Sholat itu hukumnya Wajib, Oleh karena Itu Kita Pun wajib mendahulukan Perkara yg Wajib/Fardhu.

Kedua Kita tidak boleh mengamal kan Salam adalah ketika sedang Dalam WC (toilet). Karena Sesungguhnya WC itu adalah tempat yg kotor, dan menjadi Sarang bagi Para Jin. Di Saat Kita berada Di dalam WC kita itu di larang untuk menyebut Nama Allah SWT. Jadi Kita tidak Boleh Mengamalkan Salam Atau pun menjawab Salam jika kita sedang berada di dalam WC.

#Maaf Kalo Salah

#Answer By Guezahra077 √

#Learn With Me

✨✨✨✨✨✨✨✨✨✨

semoga \: bermnfaat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Guezahra077 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 01 Jun 22