Berikut ini adalah pertanyaan dari azzaraamelia9686 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Al-Qur'an dan hadis merupakan 2 sumber hukum akidah Islam. Apa yang terjadi jika ada seseorang yang hanya percaya pada Al-Qur'an namun tidak percaya pada hadis?.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Semua perintah dari Allah ada di Al Qur’an, dan perintah tersebut dijelaskan oleh nabi SAW dalam hadis nya. Jika kita hanya mengikuti Al Qur’an saja, bagaimana kita tahu cara melaksanakan perintah Allah dalam Al Qur’an.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yuli20072008 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 08 Mar 23