Jelaskan melakukan tabayun dengan cara mengutamakan logika saat menerima informasi

Berikut ini adalah pertanyaan dari dc751288 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan melakukan tabayun dengan cara mengutamakan logika saat menerima informasi dari media sosial.......​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1) Menjaga tali silaturahmi;

2) Informasi yang diberikan valid;

3) Menjaga persahabatan;

4) Menyelamatkan diri dari salah paham;

5) Tidak menyabarkan berita hoax;

6) Menjaga lisan dari dosa;

7) Memberikan ketentraman pada jiwa;

8) Menghindar dari fitnah[2].

Sedangkan bahaya meninggalkan tabayyun itu dapat menimbulkan dampak negatif, antara lain:

1) Menuduh orang baik dan bersih dengan dusta ;

2) Timbul kecemasan dan penyesalan;

3) Terjadinya kesalahfahaman bahkan pertumpahan darah[3].

Menjaga mentalitas tetap baik di masa pandemi dengan bertabayyun terhadap informasi di media sosial menjadi salah satu cara agar imunitas tubuh selalu prima.

Mari, sebagai umat muslim harus selalu melakukan tabayyun dalam segala hal

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jajinomin dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 31 May 23