Perhatikan pernyataan berikut 1 mendapatkan ridho Allah subhanahu wa ta'ala

Berikut ini adalah pertanyaan dari zaidanrijki pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perhatikan pernyataan berikut 1 mendapatkan ridho Allah subhanahu wa ta'ala 2 dapat melebur dosa-dosa besar 3 merupakan bagian dari jihad fisabilillah 4 merupakan salah satu kunci masuk surga 5 akan diluaskan rezeki dan dipanjangkan umur Pernyataan tersebut merupakan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pernyataan yang tersebut pada soal merupakan pernyataan yang berhubungan dengan dampak positif atau hikmah dari perilaku berbakti kepada orang tua. Selain yang telah tersebut di atas masih banyak hikmah lainnya dari perilaku berbakti kepada orang tua yang langsung di rasakan di dunia seperti menjadi lebih disayang oleh orang tua.

Pembahasan

Perilaku berbakti kepada orang tua merupakan salah satu bagian dari perilaku terpuji yang harus dimiliki oleh setiap orang yang beragama islam. Hukum berbakti kepada kedua orang tua bagi umat islam adalah wajib 'ain. Sehingga umat islam harus selalu berbakti kepada kedua orang tua.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang berbakti kepada kedua orang tua  yomemimo.com/tugas/32410333

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Dec 22