Berikut ini adalah pertanyaan dari rahayu24929 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
1.Nabi Zakaria a.s adalah keturunan dari nabi sulaiman a.s. Beliau adalah ulama besar di kalangan bani israil.
2.Nabi zakaria diserahi tugas oleh allah swt sebagai pemelihara wanita suci, maryam anak imran.
3.Nabi zakaria a.s sendiri, sampai dengan usia 100 tahun, belum juga di karuniai seorang anak, karena istrinya adalah wanita yang mandul.
4. Akhirnya nabi zakaria memohon kepada allah swt agar diberi seorang anak yang akan melanjutkan keturunan dan ajarannya. Allah swt mengabulkan doanya, dengan memberinya seorang anak laki laki yang bernama yahya, yang kelak di angkat menjadi nabi dan rasul allah.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nickyantara23 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 29 Jan 19