sebutkan 4 tajwid ini di surat alma'un mad badal ,mad

Berikut ini adalah pertanyaan dari samdiono8881 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan 4 tajwid ini di surat alma'un mad badal ,mad wajib muthasil, idgham bilaghunnah,ikhfa,dan alif lam syamsiyyahyang jawab benar dan cepat kasih poin 50​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Hukum tajwid surat Al-Ma'un terdapat 0 mad badal , 1 mad wajib muthasil, 1 idgham bilaghunnah, 1 ikhfa,dan 5 alif lam syamsiyyah.

Pembahasan

Berikut surat Al-Ma'un berserta artinya :

اَرَءَيْتَ الَّذِيْ يُكَذِّبُ بِالدِّيْنِۗ (1)

  • Terjemahan : Tahukah kamu (orang) yang mendustakan agama?

فَذٰلِكَ الَّذِيْ يَدُعُّ الْيَتِيْمَۙ (2)

  • Terjemahan : Maka itulah orang yang menghardik anak yatim,

وَلَا يَحُضُّ عَلٰى طَعَامِ الْمِسْكِيْنِۗ (3)

  • Terjemahan : dan tidak mendorong memberi makan orang miskin.

فَوَيْلٌ لِّلْمُصَلِّيْنَۙ (4)

  • Terjemahan : Maka celakalah orang yang salat,

الَّذِيْنَ هُمْ عَنْ صَلَاتِهِمْ سَاهُوْنَۙ (5)

  • Terjemahan : (yaitu) orang-orang yang lalai terhadap salatnya,

الَّذِيْنَ هُمْ يُرَاۤءُوْنَۙ (6)

  • Terjemahan : yang berbuat ria,

وَيَمْنَعُوْنَ الْمَاعُوْنَ (7)

  • Terjemahan : dan enggan (memberikan) bantuan.

Berikut Al-syamsyiah pada surat Al-Ma'un :

  • Pada الَّذِيْ mengandung hukum tajwid Al-syamsyiah, pada ayat 1
  • Pada بِالدِّيْنِ mengandung hukum tajwid Al-syamsyiah pada ayat 1
  • Pada الَّذِيْ mengandung hukum tajwid Al-syamsyiah pada ayat 2
  • Pada الَّذِيْنَ mengandung hukum tajwid Al-syamsyiah pada ayat 5
  • Pada الَّذِيْنَ mengandung hukum tajwid Al-syamsyiah pada ayat 6

Berikut Mad wajib muttasil pada surat Al-Ma'un :

  • Pada يُرَاۤءُوْنَۙ mengandung hukum tajwid Mad wajib muttasil, pada ayat 6

Berikut Idgham bilaghunnah pada surat Al-Ma'un :

  • Pada فَوَيْلٌ لِّلْمُصَلِّيْنَۙ mengandung hukum tajwid Idgham bilaghunnah, pada ayat 4

Berikut Ikhfa' haqiqi pada surat Al-Ma'un :

  • Pada عَنْ صَلَاتِهِمْ mengandung hukum tajwid Ikhfa' haqiqi, pada ayat 5

=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・

Pelajari Lebih Lanjut

  1. Materi tentang hukum tajwid surah Al baqarah ayat 285, di link yomemimo.com/tugas/20984840
  2. Materi tentang hukum tajwid surah al hujurat ayat 10, di link yomemimo.com/tugas/21090047
  3. Materi tentang hukum tajwid surah Al maidah ayat 3, di link yomemimo.com/tugas/21040988
  4. Materi tentang hukum tajwid surah al maun ayat 4 di link yomemimo.com/tugas/21005510
  5. Materi tentang hukum bacaan mad pada surah Al Ma'un, di link yomemimo.com/tugas/20977299

=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・

Detail Jawaban

Kelas : XI

Mata pelajaran : Agama islam

Bab : Al-Qur'an sebagai Pedoman Hidup

Kode soal : 11.14.1

Kata kunci : Hukum tajwid mad badal ,mad wajib muthasil, idgham bilaghunnah,ikhfa,dan alif lam syamsiyyah pada surat Al-Ma'un

Hukum tajwid surat Al-Ma'un terdapat 0 mad badal , 1 mad wajib muthasil, 1 idgham bilaghunnah, 1 ikhfa,dan 5 alif lam syamsiyyah.Pembahasan Berikut surat Al-Ma'un berserta artinya :اَرَءَيْتَ الَّذِيْ يُكَذِّبُ بِالدِّيْنِۗ (1)Terjemahan : Tahukah kamu (orang) yang mendustakan agama?فَذٰلِكَ الَّذِيْ يَدُعُّ الْيَتِيْمَۙ (2)Terjemahan : Maka itulah orang yang menghardik anak yatim,وَلَا يَحُضُّ عَلٰى طَعَامِ الْمِسْكِيْنِۗ (3)Terjemahan : dan tidak mendorong memberi makan orang miskin.فَوَيْلٌ لِّلْمُصَلِّيْنَۙ (4)Terjemahan : Maka celakalah orang yang salat,الَّذِيْنَ هُمْ عَنْ صَلَاتِهِمْ سَاهُوْنَۙ (5)Terjemahan : (yaitu) orang-orang yang lalai terhadap salatnya,الَّذِيْنَ هُمْ يُرَاۤءُوْنَۙ (6)Terjemahan : yang berbuat ria,وَيَمْنَعُوْنَ الْمَاعُوْنَ (7)Terjemahan : dan enggan (memberikan) bantuan.Berikut Al-syamsyiah pada surat Al-Ma'un :Pada الَّذِيْ mengandung hukum tajwid Al-syamsyiah, pada ayat 1Pada بِالدِّيْنِ mengandung hukum tajwid Al-syamsyiah pada ayat 1Pada الَّذِيْ mengandung hukum tajwid Al-syamsyiah pada ayat 2Pada الَّذِيْنَ mengandung hukum tajwid Al-syamsyiah pada ayat 5Pada الَّذِيْنَ mengandung hukum tajwid Al-syamsyiah pada ayat 6Berikut Mad wajib muttasil pada surat Al-Ma'un :Pada يُرَاۤءُوْنَۙ mengandung hukum tajwid Mad wajib muttasil, pada ayat 6Berikut Idgham bilaghunnah pada surat Al-Ma'un :Pada فَوَيْلٌ لِّلْمُصَلِّيْنَۙ mengandung hukum tajwid Idgham bilaghunnah, pada ayat 4Berikut Ikhfa' haqiqi pada surat Al-Ma'un :Pada عَنْ صَلَاتِهِمْ mengandung hukum tajwid Ikhfa' haqiqi, pada ayat 5=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・Pelajari Lebih LanjutMateri tentang hukum tajwid surah Al baqarah ayat 285, di link brainly.co.id/tugas/20984840Materi tentang hukum tajwid surah al hujurat ayat 10, di link brainly.co.id/tugas/21090047Materi tentang hukum tajwid surah Al maidah ayat 3, di link brainly.co.id/tugas/21040988Materi tentang hukum tajwid surah al maun ayat 4 di link brainly.co.id/tugas/21005510Materi tentang hukum bacaan mad pada surah Al Ma'un, di link brainly.co.id/tugas/20977299=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・=・⁠ェ⁠・Detail Jawaban❐ Kelas : XI❐ Mata pelajaran : Agama islam❐ Bab : Al-Qur'an sebagai Pedoman Hidup❐ Kode soal : 11.14.1❐ Kata kunci : Hukum tajwid mad badal ,mad wajib muthasil, idgham bilaghunnah,ikhfa,dan alif lam syamsiyyah pada surat Al-Ma'un

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Anthomy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 03 Apr 23