Apakah sensor itu ? Sensor apa saja yang digunakan dalam

Berikut ini adalah pertanyaan dari aldilaa100 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apakah sensor itu ? Sensor apa saja yang digunakan dalam penginderaan jauh ?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Sensor adalah merupakan sebuah alat dalam penginderaan jauh yang digunakan untuk merekam sebuah obyek. Sensor ini merupakan sebuah alat yang sangat sensitif terhadap benda di depannya.

Terdapat 2 jenis sensor dalam penginderaan jauh yaitu sensor aktif dan sensor pasif.

Pembahasan

Halo, BrainlyLovers!

Pada kesempatan kali ini kita akan bersama-sama menjawab sebuah tantangan dari kajian geografi dengan tema penginderaan jauh. Di dalam penginderaan jauh terdapat istilah sensor.

Apa itu sensor?

Sensor merupakan alat yang sangat penting karena berguna dalam perekaman sebuah obyek. Di dalam perkembangannya, sensor bisa digunakan untuk mengukur dan juga mendeteksi terhadap kenampakan dari sebuah obyek.

Ada 2 macam jenis sensor yaitu :

  1. Sensor aktif, yaitu sensor yang memerlukan powe supply atau energi tambahan dari luar. Hal ini bertujuan agar mendapatkan energi tambahan dalam output sinyalnya.
  2. Sensor pasif, yaitu sensor yang pada saat bekerja tidak memerlukan power supply tambahan. Hal ini disebabkan karena sinyal masukan memberikan tambahan energi.

Mungkin itu dulu sedikit penjelasan dari saya dan semoga bermanfaat

Jangan lupa jadikan jawaban yang terbaik ya

Pelajari Lebih Lanjut

Masih ingin belajar? Cek link yang tersedia berikut ini yuk

  1. Kajian tentang faktor fisik yang menjadi salah satu faktor pusat pertumbuhan bisa coba cek link yomemimo.com/tugas/9923476
  2. Kajian tentang region utama wilayah pembangunan bisa coba cek link yomemimo.com/tugas/13779509
  3. Kajian tentang perlunya dibangun tol laut bisa coba cek link yomemimo.com/tugas/13532553

Detail jawaban  

Kelas : 12

Mapel : Geografi

Bab : Pemanfaatan Peta, Pengindraan Jauh dan SIG

Kode : 12.8.2003  

Kata Kunci : Sensor, Penginderaan Jauh, Sensor Pasif, Sensor Aktif

#optitimcompetition

Sensor adalah merupakan sebuah alat dalam penginderaan jauh yang digunakan untuk merekam sebuah obyek. Sensor ini merupakan sebuah alat yang sangat sensitif terhadap benda di depannya.Terdapat 2 jenis sensor dalam penginderaan jauh yaitu sensor aktif dan sensor pasif.PembahasanHalo, BrainlyLovers!Pada kesempatan kali ini kita akan bersama-sama menjawab sebuah tantangan dari kajian geografi dengan tema penginderaan jauh. Di dalam penginderaan jauh terdapat istilah sensor.Apa itu sensor?Sensor merupakan alat yang sangat penting karena berguna dalam perekaman sebuah obyek. Di dalam perkembangannya, sensor bisa digunakan untuk mengukur dan juga mendeteksi terhadap kenampakan dari sebuah obyek.Ada 2 macam jenis sensor yaitu :Sensor aktif, yaitu sensor yang memerlukan powe supply atau energi tambahan dari luar. Hal ini bertujuan agar mendapatkan energi tambahan dalam output sinyalnya.Sensor pasif, yaitu sensor yang pada saat bekerja tidak memerlukan power supply tambahan. Hal ini disebabkan karena sinyal masukan memberikan tambahan energi.Mungkin itu dulu sedikit penjelasan dari saya dan semoga bermanfaatJangan lupa jadikan jawaban yang terbaik yaPelajari Lebih LanjutMasih ingin belajar? Cek link yang tersedia berikut ini yukKajian tentang faktor fisik yang menjadi salah satu faktor pusat pertumbuhan bisa coba cek link https://brainly.co.id/tugas/9923476Kajian tentang region utama wilayah pembangunan bisa coba cek link https://brainly.co.id/tugas/13779509Kajian tentang perlunya dibangun tol laut bisa coba cek link https://brainly.co.id/tugas/13532553Detail jawaban  Kelas : 12
Mapel : Geografi
Bab : Pemanfaatan Peta, Pengindraan Jauh dan SIG
Kode : 12.8.2003  Kata Kunci : Sensor, Penginderaan Jauh, Sensor Pasif, Sensor Aktif
#optitimcompetition

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AdityaTjitrodimedjo dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 13 Feb 18