Berikut ini adalah pertanyaan dari nadayaand64114 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Hal yang harus dilakukan oleh Narima untuk menunjukkan perilaku hormat dan patuh kepada kedua orang tuanya adalah
- Berdo'a kepada Allah agar Allah mengampuni semua kesalahan atau doa yang dimiliki oleh kedua orang tuanya
- Berdo'a kepada Allah agar kedua orang tuanya bebas dari addzab kubur dan masuk surga kelak di hari kiamat
- Menjalankan wasiat atau nasehat baik yang disampaikan oleh kedua orang tua ketika orang tua masih hidup
Pembahasan
Berbakti kepada orang tua bukan hanya ketika orang tua masih hidup. Akan tetapi, berbakti kepada kedua orang tua juga dilakukan walaupun kedua orang tua sudah meninggal dunia yaitu dengan mengirim do'a kepada orang tua. Karena do'a anak shaleh termasuk dalam salah satu amal jariyyah bagi orang tua
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang hal yang harus dilakukan ketika orang tua memberi nasehat untuk melakukan keburukan, di link yomemimo.com/tugas/26780973
- Materi tentang alasan harus menghormati orang tua, di link yomemimo.com/tugas/10170906#
- Materi tentang dalil naqli yang menjelaskan kewajiban berbuat baik kepada kedua orang tua, di link yomemimo.com/tugas/26580102
- Materi tentang alasan kenapa kedua orang tua sangat penting, di lin yomemimo.com/tugas/26750880
- Materi contoh perilaku seseorang anak yang patuh dan hormat kepada orang tua, di link yomemimo.com/tugas/26550965
==================================================
Detail jawaban
Kelas : X
Mata pelajaran : Agama
Bab : Sayang, Patuh dan Hormat Kepada Orang Tua dan Guru
Kode soal: 10.14.8
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 05 May 20