7. Israf (berlebih-lebihan) adalah halyang ... dalam Islam.a. dianjurkan c.

Berikut ini adalah pertanyaan dari iyekkk88 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

7. Israf (berlebih-lebihan) adalah halyang ... dalam Islam.
a. dianjurkan c. dilarang
b. diwajibkan d. diperbolehkan


mohon jawab besok mau dikumpulin

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Israf atau berlebih-lebihan merupakan salah satu perbuatan yang dilarang dalam ajaran islam. Salah satu dalil yang melarang berlebih-lebihan adalah firman Allah dalam surah al a'raf ayat ke 31. Sehingga pilihan jawaban yang tepat adalah C

Penjelasan:

Israf merupakan salah satu perilaku tercela. Perilaku israf memiliki makna yang hampir sama dengan perilaku mubadzir walaupun terdapat sedikit perbedaan. Dimana mubadzir juga merupakan salah satu perbuatan tercela

Pelajari lebih lanjut tentang materi israf, pada yomemimo.com/tugas/15747856

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 May 21