Berikut ini adalah pertanyaan dari qwertyqwaly pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
2. Surat apa dan ayat berapa yg menerangkan tentang peristiwa Isra' Mi'raj?
3. Apa nama Masjid yg ada di Makkah?
4. Baitul Maqdis ada di negara mana?
5. Apa arti Isra' dan Mi'raj?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Nabi Muhammad SAW.
2. Surat Al-Isra' ayat 1
3. Masjidil Haram
4. Palestina
5. Arti Isra' dan Mi'raj:
- Isra' :
Secara bahasa berasal dari kata 'Sard bermakna perjalanan di malam hari, sedangkan Isra' dalam istilah adalah perjalanan Rasulullah bersama Jibril dari Makkah ke Baitul Maqdis (Palestina)
- Mi'raj :
Secara bahasa suatu alat yang dipakai untuk naik. Dalam Istilah adalah Tangga khusus yang digunakan oleh Rasulullah untuk naik dari Bumi menuju ke atas langit.
Udh dijawab euy, Semoga membantu. Semangat! ^^
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh naelaazkiya dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 02 Jul 21