Suatu ketika Andri melihat Tamakesulitan mengerjakan soal-soalfisika. Andri mendatangi Tama

Berikut ini adalah pertanyaan dari ainasyafaah283 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Suatu ketika Andri melihat Tamakesulitan mengerjakan soal-soal
fisika. Andri mendatangi Tama dan
menanyakan permasalahan yang
dihadapinya. Ternyata soal yang rumit
itu dapat dipahami oleh Andri. Andri
mengajari Tama cara menyelesaikan
soal-soal itu.
Perilaku Andri sesuai kandungan
Surah .... HOTS
'Abasa
C. al-Mulk
b. al-Mujadilah d. az-Zumar​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Suatu ketika Andri melihat Tama  kesulitan mengerjakan soal-soal  fisika. Andri mendatangi Tama dan  menanyakan permasalahan yang  dihadapinya. Ternyata soal yang rumit  itu dapat dipahami oleh Andri.

Andri  mengajari Tama cara menyelesaikan  soal-soal itu.  Perilaku Andri sesuai kandungan  Surah 'Abasa

Penjelasan :

Q.S. 'Abasa terdapat pengajaran yaitu pada ayat 1 - 11

Ayat 1

عَبَسَ وَتَوَلَّىٰٓ

Dia (Muhammad) bermuka masam dan berpaling,

Ayat 2

أَن جَآءَهُ ٱلْأَعْمَىٰ

karena telah datang seorang buta kepadanya.

Ayat 3

وَمَا يُدْرِيكَ لَعَلَّهُۥ يَزَّكَّىٰٓ

Tahukah kamu barangkali ia ingin membersihkan dirinya (dari dosa).

Ayat 4

أَوْ يَذَّكَّرُ فَتَنفَعَهُ ٱلذِّكْرَىٰٓ

atau dia (ingin) mendapatkan pengajaran, lalu pengajaran itu memberi manfaat kepadanya?

Ayat 5

أَمَّا مَنِ ٱسْتَغْنَىٰ

Adapun orang yang merasa dirinya serba cukup,

Ayat 6

فَأَنتَ لَهُۥ تَصَدَّىٰ

maka kamu melayaninya.

Ayat 7

وَمَا عَلَيْكَ أَلَّا يَزَّكَّىٰ

Ayat 8

وَأَمَّا مَن جَآءَكَ يَسْعَىٰ

Dan adapun orang yang datang kepadamu dengan bersegera (untuk mendapatkan pengajaran),

Ayat 9

وَهُوَ يَخْشَىٰ

sedang ia takut kepada (Allah),

Ayat 10

فَأَنتَ عَنْهُ تَلَهَّىٰ

maka kamu mengabaikannya.

Ayat 11

كَلَّآ إِنَّهَا تَذْكِرَةٌۭ

Sekali-kali jangan (demikian)! Sesungguhnya ajaran-ajaran Tuhan itu adalah suatu peringatan.

Pada Q.S. 'abasa ini Allah SWT menjelaskan bahwa semua berhak mendapatkan pengajaran entah itu orang kaya maupun miskin, apabila ada seseorang yang ingin belajar maka bersegera untuk membantunya.

Pelajari lebih lanjut  

Menuntut ilmu dalam islam    yomemimo.com/tugas/4943113

5 tujuan menuntut ilmu   yomemimo.com/tugas/30099862

Anjuran islam menuntut ilmu  yomemimo.com/tugas/29274220

----------------------------------------------------------------------

Detail jawaban

Kelas : 9 - SMP

Mapel : PAI

Bab : Q.S. 'Abasa

Kode : -

Kata kunci : Q.S. 'Abasa

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh muhlutfi99 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 17 May 21