Dalam praktek haji begitu banyak orang yang berdesakan untuk mencium

Berikut ini adalah pertanyaan dari mafatmawati88 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Dalam praktek haji begitu banyak orang yang berdesakan untuk mencium Hajar Aswad bahkan ada yang tertindak jamaah haji yang berdesakan. Bagaimana hukum mencium Hajar Aswad dalam melaksanakan ibadah haji?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

mencium dan mengusap Hajar Aswad hukumnya sunnah, bukan bagian dari rukun dan wajib haji ataupun umrah. ... Yusuf mengatakan, mencium Hajar Aswad dianjurkan bagi orang yang bisa melakukannya dengan mudah tanpa harus menyakiti diri.

maaf klo salah ya:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh callystarafa9 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 14 May 21