surat surat dalam al quran yg mencantunkan tentang jumlah bilangan​

Berikut ini adalah pertanyaan dari ipanzeyeng pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Surat surat dalam al quran yg mencantunkan tentang jumlah bilangan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

a. Ayat Al-Qur'an membahas tentang penjumlahan

Dan mereka tinggal dalam gua mereka tiga ratus tahun dan ditambah sembilan tahun (lagi). (Q.S. Al-Kahfi : 25)

b. Ayat Al-Qur'an membahas tentang pengurangan

Dan sesungguhnya Kami telah mengutus Nuh kepada kaumnya, maka ia tinggal di antara mereka seribu tahun kurang lima puluh tahun. Maka mereka ditimpa banjir besar, dan mereka adalah orang-orang yang zalim. (Q.S. Al-‘Ankabuut : 14)

c. Ayat Al-Qur'an membahas tentang bilangan

dan yang genap dan yang ganjil, (Q.S. Al-Fajr : 3)

semoga membantuu..

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arsyfaa06 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Jun 21