Berikut ini adalah pertanyaan dari masgunajawes2 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
2. Mengapa laki-laki diwajibkan salat Jumat?
3. Siapakah yang boleh jadi khatib?
4.
Sebutkan syarat-syarat salat Jumat!
5. Jelaskan tata cara salat Jumat!
6.
Sebutkan orang-orang yang dibolehkan untuk tidak salat Jumat!
7. Sebutkan sunat-sunat salat Jumat!
8. Apa yang harus dilakukan apabila tidak melaksanakan salat Jumat karena
berhalangan?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
1) Shalat Jumat merupakan shalat 2 rakaat yang dilaksanakan setiap hari jumat setelah memasuki waktu dzuhur dan setelah khutbah serta hukumnya wajib bagi laki-laki yang sudah baligh.
2) Laki-laki yang diwajibkan sholat jum'at terutama yang sudah baligh
3) Seorang Khatib harus bisa memberi nasihat, peringatan serta ajaran tentang agama Islam. Biasanya orang muslim menyebutnya dengan Dakwah. Siapapun berhak menjadi Khatib.
4) Syarat Salat Jumat
-Beragama Islam.
-Sudah baligh atau dewasa.
-Waras atau tidak gila atau mengalami gangguan mental lainnya.
-Laki-laki.
-Sehat jasmani dan rohani (orang sakit tidak wajib sholat Jumat)
-Bertempat tinggal tetap atau menetap atau bermukim (orang yang sedang dalam perjalanan jauh tidak wajib sholat Jumat).
5)
1. Membaca niat sholat Jumat
2. Takbiratul ihram (Allahu akbar)
3. Membaca doa iftitah
4. Membaca surah al-Fatihah.
5. Membaca surah pendek
6. Ruku dengan tumaninah.
7. Itidal dengan tumaninah.
8. Sujud dengan tumaninah.
9. Duduk di antara dua sujud dengan tumaninah.
10. Sujud kedua dengan tumaninah.
11. Berdiri lagi menunaikan rakaat yang kedua.
12. Membaca surah al-Fatihah.
13. Membaca surah pendek
14. Ruku dengan tumaninah.
15. Itidal dengan tumaninah.
16. Sujud dengan tumaninah.
17. Duduk di antara dua sujud dengan tumaninah.
18. Sujud kedua dengan tumaninah.
19. Tasyahud akhir dengan tumaninah.
20. Membaca salam menengok ke kanan dan ke kiri, hingga wajah samping nampak di belakang.
6) Lima golongan yang tidak wajib melaksanakan shalat Jum'at: wanita, musafir, hamba sahaya, anak kecil, dan orang badui." (HR. Thabrani).
7)
1. Mandi
2. Memotong kuku serta mencukur kumis
3. Memakai pakaian yang rapi serta bersih, pakaian diutamakan yang berwarna putih)
4. Memakai wangi-wangian
5. Masuk masjid dengan melangkahkan kaki kanan terlebih dahulu serta membaca do’a masuk masjid
6. Melaksanakan sholat sunah tahiyatul masjid
7. Ber’itiqaf serta sambil membaca al qur’an, dzikir, serta bersholawat.
8. Ketika khatib telah naik ke atas mimbar hendaknya para jamaah sholat jumat menghentikan dzikir serta bacaan lainnya yang kemudian mendengarkan khotbah jumat.
8)Apabila seseorang tidak melaksanakan shalat Jumat karena suatu udzur, sakit, safat, atau penyebab lainnya, maka yang harus dilakukan adalah menggantinya dengan shalat Dzuhur.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tinanoviana51 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 06 Jun 21