bagaimana cara kita untuk memuji rasulullah Saw?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari febriann90 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagaimana cara kita untuk memuji rasulullah Saw?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Hai, adik-adik kembali lagi dengan kakak disini dalam pembahasan agama islam, kali ini kita akan membahas "cara kita memuji rasulullah shalallahu'alaihi wa sallam" lets get it!

------------------------------------------------------

Cara memuji Rasulullah:

1. Memuji Rasulullah dengan pujian-pujian yang Allah memuji Rasulullah dengannya sebagaimana yang tercantum di dalam al-quran dan sunnah.

2. Tidak berlebihan dalam memuji sampai pada tingkat 'Ghuluw', atau berlebih-lebihan dalam agama.

3. Tidak menentukan waktu atau tempat khusus untuk memuji Rasulullah, karena terlarang mengkhususkan suatu ibadah yang hukumnya mutlaq, maksudnya kita memuji Rasulullah sesuai pada keadaan yang mendukung kita untuk memuji Rasulullah.

4. Dengan mengikuti sunnah, ajaran dan jalannya. Sebagai bukti kita memuji rasulullah adalah kita mengikuti ajarannya, syariat yang Ia bawa dan berjalan di atas jalannya yang mulia.

------------------------------------------------------

Baik adik-adik demikian pembahasan "cara kita memuji rasulullah shalallahu'alaihi wa sallam" semoga kita dapat mengikuti Rasulullah dengan baik dan mengamalkan sunnah-sunnahnya.

#CintaiRasulullah

#CintaSunnah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ibnuefrizal dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Jul 21