1. Kapan seseorang diharuskan berpuasa Arofah? Apa keistimewaan puasa ini?

Berikut ini adalah pertanyaan dari yumitwo7 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Kapan seseorang diharuskan berpuasa Arofah? Apa keistimewaan puasa ini?2. Apa yang kalian ketahui tentang puasa Senin-Kamis? Menurut kalian apa hikmah melaksanakan puasa tersebut?

3. Hikmah Puasa sangatlah banyak, apa yang pernah kalian rasakan?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. puasa arofah dapat menghapuskan dosa 2 tahun yg telah lepas dan akan datang

2.diampuniny dosa"setiap hari senin dan kamis ,seluruh perbuatan manusia selama 1 pekan akan dinilai allah

3.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh marehotma dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Jul 21