batas ukuran harta yang telah mencapai jumlah tertentu dalam zakat

Berikut ini adalah pertanyaan dari amira040508 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Batas ukuran harta yang telah mencapai jumlah tertentu dalam zakat disebut​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jumlah atau kadar harta yang menjadi batas hatra tertentu sehingga wajib zakat disebut dengan istilah nisab zakat. Nisab zakat berbeda-beda tergantung jenis zakatnya. Nisab zakat mal adalah 2,5 %. Nisab zakat hasil pertanian adalah 5 wasaq.

Pembahasan

Nisab zaakt merupakan salah satu hal yang termasuk dalam syarat wajib zakat. Syarat wajib  zakat ( keadaan yang jika terpenuhi maka seseorang wajib membayar zakat sesuai dengan kadar zakatnya) lainnya adalah merdeka, muallaf, kepemilikan penuh dan haul

Seseorang yang sudah memenuhi semua syarat wajib zakat maka orang tersebut wajib mengeluarkan zakat. Apabila orang tersebut mengeluarkan maka akan mendapat pahala sedangkan apabila tidak membayar zakat akan mendapat dosa

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang pengertian fakir dan pengertian miskin, di link yomemimo.com/tugas/12832284#
  2. Materi tentang membayar zakat merupakan salah satu bentuk ibadah dan syukur kepada Allah, di link yomemimo.com/tugas/24731294#
  3. Materi tentang perhitungan jumlah harta yang wajib dikeluarkan zakat, di link yomemimo.com/tugas/24794280#
  4. Materi tentang orang yang berhak menerima zakat fitrah, di link yomemimo.com/tugas/24743367#
  5. Materi tentang kaitan zakat dan rukun iman serta penjelasan manfaat membayar zakat, di link yomemimo.com/tugas/24865669#

==========================

Detail jawaban

Kelas : VIII

Mata pelajaran : Agama

Bab : zakat  

Kode soal: 8.14.8

Kata kunci : Zakat, jumlah harta, nisab zakat

Jumlah atau kadar harta yang menjadi batas hatra tertentu sehingga wajib zakat disebut dengan istilah nisab zakat. Nisab zakat berbeda-beda tergantung jenis zakatnya. Nisab zakat mal adalah 2,5 %. Nisab zakat hasil pertanian adalah 5 wasaq. Pembahasan Nisab zaakt merupakan salah satu hal yang termasuk dalam syarat wajib zakat. Syarat wajib  zakat ( keadaan yang jika terpenuhi maka seseorang wajib membayar zakat sesuai dengan kadar zakatnya) lainnya adalah merdeka, muallaf, kepemilikan penuh dan haulSeseorang yang sudah memenuhi semua syarat wajib zakat maka orang tersebut wajib mengeluarkan zakat. Apabila orang tersebut mengeluarkan maka akan mendapat pahala sedangkan apabila tidak membayar zakat akan mendapat dosaPelajari lebih lanjutMateri tentang pengertian fakir dan pengertian miskin, di link https://brainly.co.id/tugas/12832284#Materi tentang membayar zakat merupakan salah satu bentuk ibadah dan syukur kepada Allah, di link https://brainly.co.id/tugas/24731294#Materi tentang perhitungan jumlah harta yang wajib dikeluarkan zakat, di link https://brainly.co.id/tugas/24794280#Materi tentang orang yang berhak menerima zakat fitrah, di link https://brainly.co.id/tugas/24743367#Materi tentang kaitan zakat dan rukun iman serta penjelasan manfaat membayar zakat, di link https://brainly.co.id/tugas/24865669#==========================Detail jawabanKelas : VIIIMata pelajaran : AgamaBab : zakat  Kode soal: 8.14.8Kata kunci : Zakat, jumlah harta, nisab zakat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 04 Jan 20