Berikut ini adalah pertanyaan dari angkasazia pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
1. Tata krama bertamu menurut agama Islam yaitu:
- Menggunakan pakaian yang rapi dan sopan.
- Mengetuk pintu 3 kali.
- Minta izin dan mengucapkan salam sebelum masuk kerumah.
2. Manfaat sopan santun bagi diri sendiri.
- Disayangi oleh keluarga, teman, guru dan masyarakat.
- Mendapat pahala dari Allah Swt.
- Memudahkan diri menuju surga Allah Swt.
4. Rukun zakat fitrah:
- Pelepasan atau pengeluaran harta yang dikenakan wajib zakat.
- Penyerahan harta zakat dari pemilik harta kepada penguru ls zakat (amil zakat).
- Penyerahan harta zakat dari amil kepada orang yang berhak menerima zakat.
5. Emas, perak, perniagaan, hewan ternak, barang temuan, tanaman/pertanian.
6. Fakir miskin, muallaf, riqab, garim dan ibnu sabil.
8. Hewan yang halal dikonsumsi buruan laut dan hewan yang disembelih sesuai ajaran agama Islam. Sedangkan hewan yang haram dikonsumsi adalah bangkai, daging babi, daging yang tidak disembelih bukan atas nama Allah, yang tercekik, yang dipukul, yang jatuh, yang ditanduk, dan yang diterkam binatang buas kecuali sempat disembelih.
10. Membaca basmallah, selawat nabi, dan takbir tiga kali (ada di gambar).
11. Syarat sah orang yang menyembelih hewan.
- Beragama Islam.
- Balig dan berakal.
- Melakukan penyembelihan dengan sengaja.
- Membaca basmallah serta disunahkan membaca selawat dan takbir sebanyak tiga kali.
12. Manfaat orang yang berzakat:
- Dapat menyucikan hartanya.
- Menumbuhkan perilaku bersyukur.
- Mempererat tali silaturahmi sesama muslim.
- Menghindarkan perilku tercela.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh IstrinyaKarma dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 03 Jun 21