1.kamu boleh berinfak dan bersedekah sesuai....2.infaq berasal dari kata....3.katanya nafaqa

Berikut ini adalah pertanyaan dari meidasarah15508 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1.kamu boleh berinfak dan bersedekah sesuai....2.infaq berasal dari kata....

3.katanya nafaqa artinya....

4 dalam kamus Arab kata infak disebut juga...

5 pemberian infak bersifat.....

6 firman Allah SWT dalam surat At talaq ayat 7 menjelaskan tentang....

7 Allah SWT akan memberikan kelapangan setelah.....

8 sedekah berasal dari kata.....

9 pemberian sedekah dapat bersifat.....dan.....

10 orang yang berinfak dan bersedekah berarti menanami ladang kebaikan yang akan ia panen nanti di......

kk tolong d bantu tolong kk​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

2.Kata Infaq berasal dari kata anfaqo-yunfiqu, artinya membelanjakan atau membiayai, arti infaq menjadi khusus ketika dikaitkan dengan upaya realisasi perintah-perintah Allah SWT.

3.he said nafaqa

4.Infaq menurut bahasa: Infaq berasal dari bahasa arab anfaqa yang artinya mengeluarkan harta untuk kepentingan sesuatu.

5.Infaq adalah mengeluarkan harta dengan suka rela yang di lakukan seseorang. Allah memberi kebebasan kepada pemiliknya untuk menentukan jenis harta, berapa jumlah yang sebaiknya diserahkan, setiap kali ia memperoleh rizki, sebanyak yang ia kehendakinya.

6. QS. At-Talaq Ayat 7

Hendaklah orang yang mempunyai keluasan memberi nafkah menurut kemampuannya, dan orang yang terbatas rezekinya, hendaklah memberi nafkah dari harta yang diberikan Allah kepadanya. Allah tidak membebani kepada seseorang melainkan (sesuai) dengan apa yang diberikan Allah kepadanya.

7.Dalil Rujukannya : Allah SWT berjanji kepada umat Nya : akan memberikan kehidupan yang lapang, bila umatnya telah lulus ujian mengarungi hidup dalam kesempitan, namun ia tetap sabar dan pandai bersyukur. ... “Allah kelak akan memberikan kelapangan sesudah kesempitan.” (QS. Ath Thalaq Ayat : 7).

8.Sedekah merupakan kata yang sangat familiar di kalangan umat Islam. Sedekah diambil dari kata bahasa Arab yaitu “shadaqah”, berasal dari kata sidq (sidiq) yang berarti “kebenaran”.

10.Akhirat

Penjelasan:

SOALNYA BANYAK JAWABAN PANJANG POIN CUMAN 5 KALAU BISA SI ATAS 10 YAA

JADIKAN YANG TERCERDAS!!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pujilestariwati167 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Jul 21