Perhatikan narasi di bawah ini!hamdan meyakini asal kejadian malaikat berasal

Berikut ini adalah pertanyaan dari Messiyuliasatri6137 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perhatikan narasi di bawah ini!hamdan meyakini asal kejadian malaikat berasal dari tanah. hindun mempercayai malaikat dapat berubah wujud. hanif hanya mengimani10 malaikat yang disebutkan namanya dalam al-qur'an. hanifahpercaya dengan keberadaan malaikat izrail yang mengemban tugasmencabut nyawa. dari narasi di atas, perilaku yang mencerminkan iman kepada malaikat adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Hindun yang mempercayai malaikat dapat berubah wujud.

Penjelasan:

Malaikat dapat berubah wujud, seperti saat menghampiri kaum Luth untuk mengadzab mereka. Malaikat berubah menjadi laki-laki yang sangat tampan.

-Hamdan salah menyakini malaikat berasal dari tanah, melainkan cahaya.

-Hanif salah hanya mengimani 10 malaikat yang disebutkan namanya di dalam Al-Qur'an. Kita wajib mengimani secara umum seluruh malaikat yang tidak terhitung jumlahnya. Maksud secara umum adalah mengimani keberadaannya meski tidak tahu nama malaikat-malaikat tersebut.

-Hanifah salah mengimani Malaikat Izrail sebagai pencabut nyawa. Kita sering kali meyakini Malaikat Izrail sebagai malaikat penyabut nyawa, padahal Allah tidak pernah menyebutkan nama malaikat penyabut nyawa.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nabillarania dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Sep 22