Berikut ini adalah pertanyaan dari zfaujiah43 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Bagaimana sikap seorang muslim yang memiliki rasa malu dalam berpakaian
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Malu termasuk sifat mulia. Sifat ini perlu diwujudkan dalam setiap individu Muslim. Adanya malu akan mencegah seseorang melakukan kemungkaran dan perbuatan keji yang dilarang agama. Oleh sebab itu, perasaan malu akan menjadi pakaian iman bagi seseorang Muslim.1
Penjelasan:
semoga benar:)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 14 May 21