Suryaman adalah siswa kelas IX SMP. Ia merupakan siswa yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari abafc5931 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Suryaman adalah siswa kelas IX SMP. Ia merupakan siswa yang sangat disenangi temantemannya karena keramahan dan kesopanannya. Senantiasa tersenyum dan mengucapkan salam kepada siapapun yang berpapasan dengannya, bahkan pada adik-adik kelasnya. Ayat al-Qur’an yang sesuai dengan perilaku Suryaman adalah …

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Perilaku suryaman sesuai dengan isi kandungan surah al furqan ayat ke 63. Dimana dalam surah al furqan ayat ke 63 menjelaskan tentang perilaku selalu rendah hati dan penuh sopan santun. Dalam ayat tersebut juga menjelaskan tentang selalu membalas sapaan dengan kata-kata penuh makna keselamatan

Penjelasan:

Umat islam harus selalu memiliki sifat rendah hati. Karena sebagai umat manusia kita tidak pantas untuk menyombongkan diri. Kita memiliki kekurangan masing-masing sehingga kita harus selalu mau berinteraksi dengan siapa saja asal dalam konteks kebaikan

Pelajari lebih lanjut tentang materi al furqan ayat ke 63, pada yomemimo.com/tugas/30888492

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 17 Jun 21