Berikut ini adalah pertanyaan dari farhankece501 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Berikut beberapa syarat yang harus terpenuhi benda yang menjadi objek akad jual beli
- Benda yang jadi objek akad jual beli harus merupakan milik penjual secara penuh
- Benda yang jadi objek akad jula beli harus merupakan benda yang halal atau mubah penggunaanya
- Benda yang jadi objek akad jual harus diketahui kualitanya oleh penjual dan pembeli
- Benda yang jadi objek akad jual beli harus dapat diserahterima dari penjual ke pembeli
Pembahasan
Syarat merupakan seseutu hal yang harus dipenuhi sebelum mengerjakan sesuatu. Syarat benda yang menjadi objek akad jual beli artinya adalah hal-hal yang harus dipenuhi atau dimiliki oleh benda yang akan menjadi objek yang dijual belikan.
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang jenis-jenis syirkah dalam muammalah, di link yomemimo.com/tugas/22066121
- Materi tentang alasan umat islam harus terhindar dari riba ketika bermuammalh, di link yomemimo.com/tugas/22887980
- Materi tentang hukum menjual burung yang sudah terbang, di link yomemimo.com/tugas/20310798
- Materi tentang istilah untuk proses serah terima dalam jual beli, di link yomemimo.com/tugas/22143665
- Materi tentang contoh kegiatan muammalah dalam kehidupan sehari-hari, di link yomemimo.com/tugas/9778784
========================
Detail jawaban
Kelas : XI
Mata pelajaran : Agama islam
Bab : Prinsip dan Praktik Ekonomi Islam
Kode soal : 11.14.9
Kata kunci : jual beli, syarat benda, akad jual beli, pengertian syarat, objek
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 23 Apr 19