12. Allah SWT. memiliki asmaul husna al-Basir yang berarti Allah

Berikut ini adalah pertanyaan dari anandaramadhania1 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

12. Allah SWT. memiliki asmaul husna al-Basir yang berarti Allah Maha Melihat.Maknanya adalah Allah melihat dan menyaksikan segala sesuatu, baik yang nampak
dengan nyata maupun tersembunyi.
Berikut yang merupakan contoh penerapan makna asmaul husna tersebut....
a. Sari selalu membantu orang tuanya membersihkan halaman rumah
b. Yuli rajin belajar setiap hari meskipun tidak ada penilaian harian
C. lwan melaksanakan sholat lima waktu dengan tertib setiap hari
d. Arman selalu mengerjakan soal penilaian harian dengan jujur​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

بِسْــــــــــــــــــمِ اللهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْم

Answer:

Berikut yang merupakan contoh penerapan makna asmaul husna tersebut.... d. Arman selalu mengerjakan soal penilaian harian dengan jujur.

Explanation:

Al-Bashir merupakan salah satu dari Asmaul Husna Allah. AlBashir artinya adalah Yang Maha Melihat. Jadi, Allah itu maha melihat dan menyaksikan segala sesuatu, baik yang nampak dari pandangan manusia, maupun yang tidak nampak dari pandangan manusia. Contoh penerapan Asmaul Husna Al-Bashir, Sifulan selalu mengerjakan soal penilaian harian dengan jujur.

Nah, dalam QS. Al-Hadidi ayat 4. Terdapat Asmaul Husna Al-Bashir:

هُوَ ٱلَّذِي خَلَقَ ٱلسَّمَٰوَٰتِ وَٱلۡأَرۡضَ فِي سِتَّةِ أَيَّامٖ ثُمَّ ٱسۡتَوَىٰ عَلَى ٱلۡعَرۡشِۖ يَعۡلَمُ مَا يَلِجُ فِي ٱلۡأَرۡضِ وَمَا يَخۡرُجُ مِنۡهَا وَمَا يَنزِلُ مِنَ ٱلسَّمَآءِ وَمَا يَعۡرُجُ فِيهَاۖ وَهُوَ مَعَكُمۡ أَيۡنَ مَا كُنتُمۡۚ وَٱللَّهُ بِمَا تَعۡمَلُونَ بَصِيرٞ

Dialah yang menciptakan langit dan bumi dalam enam masa; kemudian Dia bersemayam di atas Arasy. Dia mengetahui apa yang masuk ke dalam bumi dan apa yang keluar dari dalamnya, apa yang turun dari langit dan apa yang naik ke sana. Dan Dia bersama kamu di mana saja kamu berada. Dan Allah Maha Melihat apa yang kamu kerjakan.

--------------------------------------------------

Demikian lah penjabaran dari kakak. Semoga dengan iLmu yang sedikit ini dapat bermanfaat bagi kita semua.

Jangan lupa terus berusaha dan berdoa.

Pelajari Lebih Lanjut

.

DETAIL JAWABAN

  • Mapel : PAI
  • Kelas : 7
  • Materi : Bab 3 -Asmaul Husna
  • Kata Kunci : Al-Bashir
  • Kode Soal : 14
  • Kode Kategorisasi : 7.14.3

.

#KeepAsking

Stop Copy Paste!

☆BelajarBahasaArab

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh BelajarBahasaArab dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 26 Jul 21