minta tolong di terjemahkan?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari aisaevia01 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Minta tolong di terjemahkan?​
minta tolong di terjemahkan?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Artinya,,,

Buku yang besar itu tebal dan kertas yang tebal itu kuat. Di dalam buku yang kecil itu ada kertas yang tipis, apakah kertas yang tipis itu kuat?

Di dalam lampu yang kecil itu ada minyak yang sedikit. Apakah minyak itu jernih? Ya, dia (minyak) itu jernih. Minyak yang jernih itu mahal dan minyak yang keruh itu murah. Apakah lampu listrik itu punya minyak?

Di kota itu ada rumah sakit yang besar dan bersih. Dia (rumah sakit) itu adalah tempat khusus untuk orang yang sakit. Orang yang sakit itu lemah dan badannya panas. Apakah badanmu panas? Apakah di Indonesia itu udaranya panas?

Kamu sekarang di sekolah. Kamu memiliki tubuh yang sehat dan kamu bukanlah orang yang sakit. Kamu memiliki tubuh yang sehat dan kamu memiliki akal yang sehat juga. Akal yang sehat itu di dalam badan yang sehat.

Semoga membantu, silakan dicek kembali^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dhifaainun685 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 26 Jul 21