Berikut ini adalah pertanyaan dari vitraElf pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Berikut ini adalah dua contoh perilaku Al-Khabir dalam kehidupan sehari-hari, baik di sekolah juga di rumah:
- Belajar giat dan tekun agar ilmu pengetahuannya bertambah (sekolah)
- Teliti saat mengerjakan ujian agar mendapatkan nilai yang baik (sekolah)
- Banyak membaca buku-buku untuk memperkaya ilmu pengetahuan (rumah)
- Hati-hati dan teliti dalam melaksanakan sesuatu hal seperti mengerjakan PR misalnya agar mendapat nilai yang maksimal (rumah)
» Pembahasan
Al-Khabir adalah salah satu asmaul husna Allah SWT. Arti dari Al-Khabir adalah Allah SWT Maha Mengetahui, Allah SWT Maha Waspada, Allah SWT Maha Teliti dan lain sebagainya. Dengan demikian maka tak ada satu apapun di dunia ini yang luput dari pengetahuan Allah SWT Yang Maha Luas. Semua yang terjadi di dunia adalah kehendak Allah SWT sehingga sudah pasti Allah pun mengetahui semua baik yang terang benderang maupun yang tersembunyi.
» Pelajari Lebih Lanjut:
- Materi tentang makna al khabir yomemimo.com/tugas/578517
- Materi tentang al alim dan al khabir yomemimo.com/tugas/644193
- Materi tentang mengapa Allah SWT Al-Khabir yomemimo.com/tugas/643358
• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •
» Detil Jawaban
Kode : 7.14.3
Kelas : 1 SMP
Mapel : Pendidikan Agama Islam
Bab : Asmaul Husna
Kata Kunci : Al-Khabir, Maha, Teliti, Waspada, Mengetahui
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 28 Dec 14